Pengertian Surealisme, Contoh, Penjelasan Lengkap – Pelajarindo

Posted on

Pengertian Surealisme, Contoh, Penjelasan Lengkap – Surealisme merupakan aliran seni yang paling unik. Kerena aliran surealisme memiliki pesan moral dan gambar yang unik. Berikut ini pelajar indo akan membahas mengenai pengertian surealisme, contohnya penjelasan lengkap.

Pengertian Surialieme

Pengertian surealisme adalah seni yang memiliki unsur kejutan di setiap gambarnya. Gambar surealisme tidak akan pernah terpikir pada bena manusia. Selain menempatkan barang-barang asing surealisme juga menambahkan pesan-pesan moral.

Serialisme di kenalkan pada tahun 1920-an, dan paling banyak di kenal. Seniman yang beraliran surealisme adalah artefak, andre Breton dan guillaume Apollimaire.. Lukisan surealisme pertama kali di buat di paris dan kemudian menyebar di berbagai negara.

Pengertian surealisme adalah aliran yang ada di bawah alam sadar manusia, sehingga gambar-gambarnya berbentuk yang tidak real tetapi sangat unik. Bentuk gambar berkolaborasi dengan gambar lain yang tidak sejenis tetapi menghasilkan gambar yang memiliki nilai yang tinggi.

Teknik yang di gunakan untuk menggambar surealisme adalah imajinasi alam bawah sadar. Seperti mimpi yang di wujudkan dengan lukisan. Ada bentuk moral yang di sampaikan bagaimana orang yang melihat gambar tersebut.

Kalian juga dapat membaca realisme, naturalisme berikut adalah link dan sangat rekomendasi untuk anda.

Pengertian Realisme dan contohnya – Pelajarindo.com

Pengertian Naturalisme, Ciri-Ciri dan Contohnya – Pelajarindo.com

Contoh Surealisme

Berikut ini adalah beberapa contoh surealisme antara lain:

Gambar 1

Pernahkah berfikit bahwa hewan berkepala jam. 2 eleman yang sangat berbeda dan bias di lukis dengan sedemikian hingga membuat karya yang apik. Ketika anda melihat gambar di atas apakah pesan moral menurut penglihatan anda? Mungkin setiap orang berbeda-beda.

Gambar 2

Perhatikan gambar 2 atas. Perumahan yang terletak di atas sungai. Terlihat tidak mungkin sekali melihat lukisan ini. Itulah surealisme, tidak akan terpikir pada bena manusia. Pesan moralnya juga ada.

Gambar 3

Contoh surealisme gambar e adalah bentuk jam yang seperti kain. Dalam kehidupan nyata adakah jam seperti demikian? Saya rasa tidak.

Gambar 4

Gambar empat ini adalah seorang wanita yang berada di dalam boklam lampu, tangannya ingin memecahkan lampu tersebut. Pesan moral pada gambar ini terlihat bagaimana seseorang melihatnya.

Gambar 5

Gambar di atas seperti rumah keong dan wanita sedang berdiri di depannya. Dalam dunia nyata mana ada keong sebesar itu.

Anda perlu mambaca mengenai pengertian romantisme dan kubisme berikut ini linknya

Pengertian Romantisme, Ciri-Ciri dan Contohnya – Pelajarindo.com

Pengertian Kubisme dan Contohnya – Pelajarindo.com

Terima kasih sudah mengunjungi pelajarindo, semoga pada artikel ini anda mendapatkan apa yang anda cari. Salam hangat dari kami penulis pelajarindo. Terus belajar dengan giat agar wawasan menjadi luas, dan terus lah berusaha mengalahkan apa yang menjadi rintangan anda kedepannya.

‘Kejar sampai kamu dapatkan apa yang kamu mau’

‘Now, I will do what makes me happy and I don’t waste my time’