Gaya Bahasa dalam Cerpen, Contohnya – Pelajarindo.com

Posted on

Gaya Bahasa Dalam Cerpen, Contoh – cerpen adalah bentuk sastra cerita sebuah kisah seseorang. Cerpen adalah karangan prosa yang panjang, mengandung rangkaian cerita kehidupan seseorang dengan orang-orang disekitarnya serta menonjolkan watak dan sifat setiap pelaku. Berikut ini pelajarindo akan membahas mengenai gaya baha cerpen. Lebih tepatnya analisis gaya Bahasa cerpen.

Gaya Bahasa Dalam Cerpen

Sastra merupakan bahasa yang luas, sastra mengandung banyak sekali gaya Bahasa. Setiap karya sastra memiliki aliran gaya Bahasa sendiri-sendiri. Gaya Bahasa di sebut ciri khas dalam karya sastra menulis. Jika anda seorang penulis pasti anda memiliki jurus ampuh mengenai gaya Bahasa yang anda terapkan. Gaya Bahasa dalam cerpen ada yang menggunakan gaya Bahasa yang lucu, ada juga yang perumpamaan.

Gaya Bahasa Cerpen

Kalian dapat membaca juga pengertian gaya Bahasa, majas, dan contohnya di bawah ini adalah artikelnya:

Pengertian Gaya Bahasa, Majas, Jenis, dan Contoh – Pelajarindo.com

Gaya Bahasa dalam cerpen adalah majas yang di gunakan dalam penulisan cerpen. Gaya Bahasa dalam cerpen sangat memperngarui aliran apakah cerpen tersebut. Apakah bertipe jendre fantasy, romantic, comedy dan horror. Gaya Bahasa dalam cerpen sangat berpengaruh pada tokoh-tokohnya. Gaya Bahasa yang di gunakan pada setiap tokoh mencerminkan watak dan sifat dari masing-masing karakter tokoh.

Pernah kah anda membaca cerpen yang romantic? Jenis cerpen ini banyak menggunakan majas perumpaamaan. Di dalam cerpen romantic mengisahkan dua sejoli yang jatuh cinta yang di bungkus dengan gaya Bahasa yang romantic.

Siapa yang tidak mengenal cerpen one piece? Cerpen yang di angkat menjadi movie yang berepisode. Sampai sekarang saja masih ada episodenya kelanjutannya.

Contoh Gaya Bahasa dalam Cerpen

Di ambil contoh pada salah satu cerpen one piece. Cerpen legendary ini sudah banyak sekali episodenya. Jendre yang di gunakan pada cerpen one piece adalah fantasy romantic sedikir, dan humor sedikit. Lebih berjendre fantasy. Lihat saja pada cerpen per episodenya pasti ada fantasy. Majas yang di gunakan perumpamaan, perbandingan, pertentangan dan sindiran.

anda juga dapat membaca gaya bahasa dalam novel berikut ini

Gaya Bahasa Dalam Novel, Contohnya – Pelajarindo.com

Terima kasih sudah mengunjungi pelajarindo, semoga pada artikel ini anda mendapatkan apa yang anda cari. Salam hangat dari kami penulis pelajarindo. Terus belajar dengan giat agar wawasan menjadi luas, dan terus lah berusaha mengalahkan apa yang menjadi rintangan anda kedepannya.

‘Kejar sampai kamu dapatkan apa yang kamu mau’

‘Now, I will do what makes me happy and I don’t waste my time’