PENGERTIAN, TUJUAN, CONTOH, JENIS DAN KEUNTUNGAN IKLAN ONLINE

Posted on

Pengertian Iklan Online -Iklan tidak terlapas dari bisnis atau usaha sesuaru yang menghasilkan rupiah. Biasanya iklan di tempel di poster, bener atau media elekronik lainnya. Iklan yang dipasarkan melalui media elektronik bisa di sebut dengan iklan online. Sebelumnya kita sudah membahas mengenai Google Adwords mulai dari metode pembayaran, kelemahan dan kekurangan serta jenis Google Adwords. Kali ini kita akan membahas mengenai pengertian iklan online, simak penjelasan berikut ini.

Kekurangan Dan Kelebihan Google Adwords | Pelajarindo.com

Pengertian Iklan Online

Pengertian iklan online atau biasa di sebut dengan online advertising adalah info atau pesan yang di sampaikan kepada khalayak ramai yang bertujuan untuk memperkenalkan, mengajak, dan membujuk agar khalayak luas ikut kedalam ajakan tertentu yang di pasang dan bisa terlibat pada jaringan internet. Iklan online menggunakan media elekronik untuk memasarkan iklannya.

Iklan online merupakan upaya pemasaran online degan menampilkan sebuah sub web pada hasil pencarian search engine dengan cara perbayar. Pemasaran iklan online biasa di gambarkan sebagai kegiatan memasang iklan untuk menawarkan produk atau jawa lewat dunia maya yang bertujuan untuk meraih keuntungan dari penjualan.

Iklan online ialah iklan yang di promosikan melalui jaringan internet, sedangkan took online adalah sarana tempat berbelanja jual beli yang di dalamnya berisi iklan penawaran produk atau jawa. Berikut adalah contoh iklan penjualan sebuah produk atau jawa.

Ada beberapa jenis iklan online antara lain Direct Advertising, SelfnService Advertising, Contextual Advertising, Twitter Advertising,in Text Advertising dan masih banyak lagi.  Berikut link yang bisa kalian baca mengenai artikel tersebut.

12 JENIS-JENIS IKLAN ONLINE, KELEBIHAN DAN KEKURANGAN

Tujuan Iklan Online

Ada beberapa tujuan iklan online antara lain:

  1. Menginformasikan konsumen tentang merek-merek baru, mendidik mereka tentang fitur dan manfaat merek, serta memfasilitasi penciptaan citra merek yang positif.
  2. Membangun kesadaran merek, membuat konsumen sadar akan sebuah merek atau produk yang bertujuan sangja Panjang perusahan. Setelah konsumen mengetahui produk/merek maka langkah selanjutnya adalah mendapat kepercayaan konsumen.
  3. Menjangkau pelanggan baru dan menciptakan permintaan konsumen. Ada 3 langkah yang harus di perhatikan dalam menciptakan permintaan konseumen antara lain:
  • Menginformasikan
  • Membujuk
  • Mengingatkan
  1. Memperluas / membujuk konsumen untuk mencoba produk atau jasa yang di iklankan
  2. Membangun loyalitas konsumen

Keuntungan Iklan Online

Berikut ini adlaah beberapa keuntungan iklan online antara lain:

1.      Tidak Ada Tanggal Kedaluarsa

Media online adalah fleksibel, instan, dinamis dan bisa berubah-ubah. Sebuah website dapat melajukan 24 jam dalam sehari, 7 hari seminggu dan tidak akan pernah berahir. Sehingga iklan online tidak ada tanggal kedaluarsanya, karna akan aktif terus 24 jam.

2.      Lead Time

Informasi online dapat di publikasikan segera mungkin dan berubah secara teratur meskipun ada atau tidak ada lead time.

3.      Kualitas Paparan

Kualitas paparan konsumen hanya perlu mengklik banner atau bentuk iklan online lainnya jika meraka tertarik dengan iklan tersebut.

4.      Kebebasan

Pengguna internet memiliki hak penuh untuk mengkontrol apa yang ingin mereka lihat. Kebebasan dalam memilih memungkinkan pelanggan untuk mengambil keputusan dalam berinteraksi dengan merek atau tidak.

5.      Jangkauan

Melalui media internet iklan dapat di tampikan tanpa ada batas geografis. Satu iklan online dapat menjangkau ribuan konsumen yang ersebar di seluruh dunia. Sehingga jangkauan iklan online bisa sangat luas sekali.

6.      Biaya

Biaya yang di di gunakan relative murah. Memilih media iklan online dapat memberiklan dengan tepat dengan mengurangi biaya pemasaran. Dibandingkan dengan iklan tradisional, iklan online relative lebih murah dan efektif.

Contoh iklan Online

Berikut ini adalah beberapa iklan online pada sebuah situs:

Iklan Online Pada HandPhone1
Iklan Online Pada HandPhone

Iklan Online Pada HandPhone
Iklan Online Pada HandPhone

Iklan Online jasa

 

Iklan Online Produk
Iklan Online Produk
Iklan Online
Iklan Online

Baca Juga:

Target Tampilan Google Adwords | Target Audiens & Konten

Metode Pembayaran Google AdWords | Transfer, PayPal, Kredit

Terima kasih banyak yaa sudah membaca artikel kami. Semoga kalian mendapatkan apa yang kalian cari pada artikel ini. Salam hangat dari penulis Pelajarindo.com. Jika artikel kami sangat membantu kalian kami merasa senang sekali. Mari kita lebih giat lagi belajar agar kita mendapatkan apa yang kita mau. Terdapat kolom komentar di bawah, kalian dapat bertanya, memberi respon terkait artikel ini, dan bisa juga memberikan saran bagi penulis kami. Thank you so much, see you next artikel.

Leave a Reply