CARA MENGGAMBAR WAJAH MANUSIA UNTUK PEMULA

Posted on

Cara Menggambar Wajah Manusia Untuk Pemula – Menggambar adalah aktivitas yang sering di lakukan sehari-hari. Salah satunya menggambar wajah manusia. Untuk seorang pemula menggambar wajah memang cukup sulit, jika terus di asah maka akan semakin bisa. Sebelumnya kita sudah membahas mengenai menggambar flora dan contoh gambar dua dan tiga dimensi. Kali ini kita akan membahas mengenai cara menggambar wajah manusia untuk pemula, simak penjelasan berikut.

MOTIF BATIK FLORA | 20+ Contoh Batik Bermotif Tumbuhan

Cara Menggambar Wajah Manusia Untuk Pemula

Menggambar wajah pada umumnya hampir sama hanya saja yang membedakan sudut pandang yang di ambil. Jika ada objek satu kemudian Digambar oleh 5 orang dengan sudut pandang yang berbeda maka hasil gambarnya akan berbeda-beda. Ada yang tampak dari depan, samping kanan dan kiri dan sebagainya.

Cara menggambar wajah manusia untuk pemula ada beberapa cara misalnya menggunakan teknik arsir, dussel atau teknik lainnya. Kalian bisa baca artikel mengenai teknik arsir dan dussel di bawah ini.

TEKNIK DUSSEL | Pengertian, Cara Membuat, Gambar

4 TEKNIK ARSIR | Pengertian, Cara Membuat, Gambar

Cara menggambar wajah manusia untuk pemula diawali dengan sudut pandang depan terlebih dahulu agar mudah. Setelah itu, gambar karangkanya terlebih dahulu atau mata sebagai acuan. Semua mempunyai teknik dan caranya tersendiri-sendiri.

Berikut ini langkah menggambar wajah yang kalian bisa kalian ikuti, perhatikan langkah demi langkahnya:

Untuk gambar wajah laki-laki lebih simple, kerena bentuk rambut yang simple.

Baca Juga:

TEKNIK MENGGAMBAR FLORA, FAUNA, DAN ALAM BENDA

Pengertian Ragam Hias, Motif, Pola, Teknik, Cara Menggambar

Teknik Membuat Batik | PelajarIndo.com

Terima kasih banyak yaa sudah membaca artikel kami. Semoga kalian mendapatkan apa yang kalian cari pada artikel ini. Salam hangat dari penulis Pelajarindo.com. Jika artikel kami sangat membantu kalian kami merasa senang sekali. Mari kita lebih giat lagi belajar agar kita mendapatkan apa yang kita mau. Terdapat kolom komentar di bawah, kalian dapat bertanya, memberi respon terkait artikel ini, dan bisa juga memberikan saran bagi penulis kami. Thank you so much, see you next artikel.